diff --git a/locales/id.json b/locales/id.json
index 1a065f47a..635bd6c89 100644
--- a/locales/id.json
+++ b/locales/id.json
@@ -554,5 +554,44 @@
"diagnosis_ports_forwarding_tip": "Untuk memperbaiki masalah ini, kemungkinan besar Anda perlu mengonfigurasi penerusan port pada router internet Anda seperti yang dijelaskan di https://yunohost.org/isp_box_config",
"diagnosis_mail_ehlo_unreachable": "Server pos SMTP tidak dapat dijangkau dari luar pada IPv{ipversion}. Itu tidak akan dapat menerima email.",
"diagnosis_ignore_missing_criteria": "Anda harus memberikan setidaknya satu kriteria sebagai kategori diagnosis untuk diabaikan",
- "diagnosis_ignore_no_issue_found": "Tidak menemukan isu yang sesuai dengan kriteria tersebut."
+ "diagnosis_ignore_no_issue_found": "Tidak menemukan isu yang sesuai dengan kriteria tersebut.",
+ "domain_dns_push_already_up_to_date": "Rekaman sudah diperbarui, tidak ada yang harus dilakukan.",
+ "domain_cannot_remove_main_add_new_one": "Anda tidak dapat menyingkirkan '{domain}' karena ini adalah domain utama dan satu-satunya domain Anda, Anda harus menambahkan domain lain terlebih dahulu menggunakan 'yunohost domain add ', kemudian ditetapkan sebagai domain utama menggunakan 'yunohost domain main-domain -n ' lalu Anda dapat menyingkirkan domain '{domain}' menggunakan 'yunohost domain remove {domain}'.",
+ "diagnosis_sshd_config_insecure": "Konfigurasi SSH tampaknya telah dimodifikasi secara manual, dan tidak aman karena tidak berisi pedoman 'AllowGroups' atau 'AllowUsers' untuk membatasi akses ke pengguna yang berwenang.",
+ "diagnosis_unknown_categories": "Kategori berikut tidak diketahui: {categories}",
+ "domain_dns_conf_is_just_a_recommendation": "Perintah ini menunjukkan kepada Anda konfigurasi yang *direkomendasikan*. Ini sebenarnya tidak mengatur konfigurasi DNS untuk Anda. Anda bertanggung jawab untuk mengonfigurasi zona DNS di registrar Anda sesuai dengan rekomendasi ini.",
+ "diagnosis_sshd_config_inconsistent": "Sepertinya port SSH telah dimodifikasi secara manual di /etc/ssh/sshd_config. Sejak YunoHost 4.2, pengaturan global baru 'security.ssh.ssh_port' tersedia untuk menghindari pengeditan konfigurasi secara manual.",
+ "disk_space_not_sufficient_install": "Ruang disket yang tersisa tidak cukup untuk menginstal aplikasi ini",
+ "domain_cannot_add_muc_upload": "Anda tidak dapat menambahkan domain yang dimulai dengan 'muc.'. Nama seperti ini dicadangkan untuk fitur obrolan multi-pengguna XMPP yang terintegrasi ke dalam YunoHost.",
+ "domain_config_auth_application_key": "Kunci aplikasi",
+ "domain_config_auth_application_secret": "Kunci rahasia aplikasi",
+ "domain_config_auth_consumer_key": "Kunci konsumen",
+ "diagnosis_rootfstotalspace_warning": "Sistem file root hanya memiliki total {space}. Ini mungkin oke, tapi hati-hati karena pada akhirnya Anda mungkin akan kehabisan ruang disket dengan cepat… Disarankan untuk memiliki setidaknya 16 GB untuk sistem file root.",
+ "diagnosis_swap_tip": "Harap berhati-hati dan sadari bahwa jika server adalah hosting swap pada kartu SD atau penyimpanan SSD, hal ini dapat mengurangi masa pakai perangkat secara drastis.",
+ "diagnosis_regenconf_manually_modified_details": "Ini mungkin OK jika Anda tahu apa yang Anda lakukan! YunoHost akan berhenti memperbarui file ini secara otomatis… Namun berhati-hatilah karena pemutakhiran YunoHost mungkin berisi perubahan penting yang disarankan. Jika mau, Anda dapat memeriksa perbedaannya dengan yunohost tools regen-conf {category} --dry-run --with-diff dan memaksa reset ke konfigurasi yang disarankan dengan yunohost tools regen-conf {category} --force",
+ "diagnosis_rootfstotalspace_critical": "Sistem file root hanya memiliki total {space} yang cukup mengkhawatirkan! Kemungkinan besar Anda akan kehabisan ruang disket dengan sangat cepat! Disarankan untuk memiliki setidaknya 16 GB untuk sistem file root.",
+ "domain_config_acme_eligible_explain": "Sepertinya domain ini belum siap untuk sertifikat Let's Encrypt. Silakan periksa konfigurasi DNS dan jangkauan server HTTP Anda. Bagian 'Rekaman DNS' dan 'Web' di laman diagnosis dapat membantu Anda memahami apa yang salah dalam konfigurasi.",
+ "domain_config_cert_issuer": "Otoritas sertifikasi",
+ "domain_config_cert_renew_help": "Sertifikat akan diperpanjang secara otomatis selama 15 hari terakhir masa berlaku. Anda dapat memperbaruinya secara manual jika Anda mau. (Tidak direkomendasikan).",
+ "domain_config_cert_summary_selfsigned": "PERINGATAN: Sertifikat saat ini tandatangan-otomatis. Browser akan menampilkan peringatan seram kepada pengunjung baru!",
+ "domain_config_xmpp_help": "Catatan: beberapa fitur XMPP mengharuskan Anda memperbarui rekaman DNS dan membuat ulang sertifikat Lets Encrypt agar dapat diaktifkan",
+ "domain_dns_conf_special_use_tld": "Domain ini berdasarkan pada domain tingkat atas (TLD) penggunaan khusus seperti .local atau .test dan oleh karena itu tidak diharapkan memiliki rekaman DNS yang sebenarnya.",
+ "domain_dns_push_failed": "Gagal total dalam memperbarui rekaman DNS.",
+ "diagnosis_using_stable_codename_details": "Biasanya hal ini disebabkan oleh kesalahan konfigurasi dari penyedia hosting Anda. Ini berbahaya, karena segera setelah versi Debian berikutnya menjadi 'stable' yang baru, apt akan melakukan upgrade pada semua paket sistem tanpa melalui prosedur migrasi yang benar. Disarankan untuk memperbaikinya dengan mengedit sumber apt pada repositori dasar Debian, dan mengganti kata kunci stable dengan bullseye. File konfigurasi yang sesuai harus /etc/apt/sources.list, atau file dalam /etc/apt/sources.list.d/.",
+ "domain_cannot_add_xmpp_upload": "Anda tidak dapat menambahkan domain yang dimulai dengan 'xmpp-upload.'. Nama seperti ini dicadangkan untuk fitur unggah XMPP yang terintegrasi ke dalam YunoHost.",
+ "diagnosis_using_yunohost_testing": "apt (manajer paket sistem) saat ini dikonfigurasi agar memasang pemutakhiran 'testing' apa pun untuk inti YunoHost.",
+ "diagnosis_using_yunohost_testing_details": "Ini mungkin OK jika Anda tahu apa yang Anda lakukan, tapi perhatikan catatan rilis sebelum memasang pemutakhiran YunoHost! Jika Anda ingin menonaktifkan peningkatan 'testing', Anda harus menghapus kata kunci testing dari /etc/apt/sources.list.d/yunohost.list.",
+ "domain_cannot_remove_main": "Anda tidak dapat menyingkirkan '{domain}' karena ini adalah domain utama, Anda harus terlebih dahulu menetapkan domain lain sebagai domain utama menggunakan 'yunohost domain main-domain -n '; berikut daftar kandidat domain: {other_domains}",
+ "domain_config_acme_eligible": "kelayakan ACME",
+ "domain_config_auth_entrypoint": "Titik entri API",
+ "diagnosis_swap_notsomuch": "Sistem hanya memiliki {total} swap. Anda harus mempertimbangkan untuk memiliki setidaknya {recommended} untuk menghindari situasi di mana sistem kehabisan memori.",
+ "domain_config_cert_validity": "Validitas",
+ "domain_config_default_app_help": "Orang-orang akan secara otomatis diarahkan ke aplikasi ini ketika membuka domain ini. Jika tidak ada aplikasi yang ditentukan, orang akan diarahkan ke formulir login portal pengguna.",
+ "diagnosis_services_bad_status_tip": "Anda dapat mencoba mengulang layanan, dan jika tidak berhasil, lihat log layanan pada webadmin (dari baris perintah, Anda dapat melakukannya dengan yunohost service restart {service} dan yunohost service log {service} ).",
+ "diagnosis_sshd_config_inconsistent_details": "Silakan jalankan yunohost settings set security.ssh.ssh_port -v PORT_SSH_ANDA untuk menentukan port SSH, dan periksa yunohost tools regen-conf ssh --dry-run --with-diff dan yunohost tools regen-conf ssh --force untuk mengatur ulang konfigurasi Anda sesuai rekomendasi YunoHost.",
+ "diagnosis_swap_none": "Sistem tidak memiliki swap sama sekali. Anda harus mempertimbangkan untuk menambahkan setidaknya {recommended} swap untuk menghindari situasi di mana sistem kehabisan memori.",
+ "diagnosis_using_stable_codename": "apt (pengelola paket sistem) saat ini dikonfigurasi untuk menginstal paket dari nama kode 'stable', bukan nama kode versi Debian saat ini (bullseye).",
+ "disk_space_not_sufficient_update": "Ruang disket yang tersisa tidak cukup untuk memperbarui aplikasi ini",
+ "domain_config_auth_key": "Kunci otentikasi",
+ "domain_config_auth_secret": "Rahasia otentikasi"
}